Rabu, 17 April 2013

Kiat Sukses PT. Matahari Putra Prima

PT. Matahari Putra Prima Tbk. adalah sebuah perusahaan ritel di Indonesia yang merupakan pemilik dari jaringan supermarket Hypermart. Per kuartal pertama tahun 2008, Matahari Putra Prima sudah mempunyai 79 departmen store, 38 hypermarket, 31 supermarket, 46 outlet farmasi, dan lebih dari 88 hiburan keluarga di lebih dari 50 kota di Indonesia.
Berikut perjalanan sejarah berkembangnya PT. Matahari Putra Prima Tbk.
1958 : Toko pertama di Pasar Baru,Jakarta
1972 : Pioneer of Department Store concept in Indonesia
1980 : Membuka Toko Pertama outside Jakarta - Sinar Matahari Bogor
1988 : Core Business Expansion to Supermarket Operasi.
1st Rights Issue - Rp 75B
1992 : IPO at Jakarta Stock Exchange and Surabaya Stock Exchange
1996 : Issuance of 5-year US$100 Million Bond & 2nd Rights Issue - Rp 226B
1997 : Multipolar became majority shareholder 3rd Rights Issue Rp 902B
2000 : Launching Of Matahari Club Card (MCC)
2001 : Settlement of 5-year US$ 100 Million Bond
 
2002 :
New Management Team
Core Business Restructuring: Matahari Department Store,
Matahari Supermarket & TimeZone
Independent and transparent Business Units
Issuance of 5-year Obligasi I - Rp 450 Billion
 
2003 :
Consolidation Year
Closure of Non-profitable stores
Re-focus to internal infrastructure, resources & company’s Foundation
2004 :
 
Launch of Hypermart
Top 500 As-Pac Retail Award: #1- Indonesia
Issuance of 5-year Obligasi II : Rp 300 B & Syariah I Rp 150 B
2005 : Successfull aggressive expansion : 10 Department store,4 Kids2Kids,13 Hypermart,4 Cut Price,1 Matahari Supermarket,First Matahari Dept.Store in China,Top 500 As-Pac Retail Award:#1- Indonesia.
 
sumber :  blogspot.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Label